Agenda Kegiatan Jumat 29 November 2024
Rencana kegiatan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bandung, Jumat 29 November 2024 sebagai berikut:
1. Pukul 08.30 WIB.
Undangan Darul Hikam Kegiatan 5th Darul Hikam Educational Conference di Grand Hotel Preanger.
Dihadiri Ketua DPRD Kota Bandung, H. Asep Mulyadi, SH.
2. Pukul 08.30 WIB.
FGD terkait Penataan Kelembagaan Urusan Pemerintahan Bidang Ketentraman, Ketertiban Umum dan Perlindungan Masyarakat Sub Urusan Bencana dan Sub Urusan Kebakaran di Hotel Grandia Bandung.
Dihadiri Pimpinan dan Anggota Pansus 4 DPRD Kota Bandung.
3. Pukul 13.00 WIB.
Rapat Kerja Komisi A terkait Evaluasi Kinerja Tahun 2024; Ekspose Rencana Program Kerja Tahun 2025; Tindaklanjut Rekomendasi DPRD atas LKPJ Wali Kota TA. 2023 di Kantor Disdukcapil Kota Bandung.
Dihadiri Pimpinan dan Anggota Komisi A DPRD Kota Bandung.*